Aplikasi Akuntansi dengan Microsoft Excel VBA (Macro)



Tentang eBook ini

Microsoft Excel merupakan program spreadsheet yang menyediakan berbagai fasilitas kemudahan dalam pengolahan data. Buku “Aplikasi Akuntansi dengan Microsoft Excel VBA“ memberikan tuntunan bagi pembaca untuk membuat aplikasi akuntansi dengan langkah demi langkah sehingga memudahkan pembaca dalam mempelajari buku ini.

Buku ini membahas pembuatan aplikasi akuntansi dengan bahasa pemrogramman VBA Microsoft Excel dari proses awal mempersiapkan lembar kerja, memasukkan formula dan kode program sampai mendapatkan hasil akhir berupa laporan keuangan, sehingga menjadikan buku ini dapat digunakan untuk semua kalangan. Buku ini juga disertai CD yang berisi file contoh hasil dari aplikasi ini serta file master aplikasi yang masih kosong, yang dapat pembaca gunakan untuk praktek langsung menggunakan aplikasi ini.

  • Tahun: 2017
  • Penerbit: Penerbit Andi
  • Bahasa: Indonesia
  • Jumlah Halaman: 272
  • File: PDF




  • Untuk mendownload buku ini Jadilah Member Premium untuk mendownload ribuan hingga jutaan Ebook Best Seller lainnya, info selengkapnya mengenai Cara Daftar Member Premium klik di sini



    Download

    Lebih baru Lebih lama
    Gramedia Store