Tentang eBook ini
Disusun dalam bahasa yang mudah dipahami dan sistematika yang runut serta dilengkapi dengan contoh kasus, buku ini membahas tema-tema utama dalam manajemen keuangan, yaitu: badan usaha perusahaan; pasar uang dan modal serta lembaga keuangan; analisis alporan keuangan, rasio keuangan; peramalan dan perencanaan keuangan; analisis titik impas; manajemen kas dan surat-surat berharga; serta manajemen modal kerja, piutang dan pinjaman, sediaan, dan pendanaan jangka pendek.
Untuk mendownload buku ini Jadilah Member Premium untuk mendownload ribuan hingga jutaan Ebook Best Seller lainnya, info selengkapnya mengenai Cara Daftar Member Premium klik di sini
Download