The Coffee Memory



Tentang eBook ini

Komposisi: Cinta, Rindu, Candu, Perpisahan, Kopi Cara Penyajian: Tuangkan rindu, candu, perpisahan, dan kopi ke dalam cangkir. Tambahkan 180cc air cinta, aduk dan sajikan. Saat aroma kopi itu menjauh, Kusadari bahwa kau tak mungkin kutemui lagi Seperti aromamu yang terempas oleh butir udara Meninggalkanku dalam sunyi yang dingin Sampai kusadari kau hadir Menyergapku dalam diam Mengembalikanku dalam kenangan Dan menabur aroma yang sama dgn apa yg telah kutinggalkan Ketika itulah aku pahami Aku tak mungkin berpaling lagi

  • Tahun: 2016
  • Penerbit: Bentang Pustaka
  • Bahasa: Indonesia
  • Jumlah Halaman: 232
  • File: PDF




  • Untuk mendownload buku ini Jadilah Member Premium untuk mendownload ribuan hingga jutaan Ebook Best Seller lainnya, info selengkapnya mengenai Cara Daftar Member Premium klik di sini



    Download

    Lebih baru Lebih lama
    Gramedia Store